PANDUAN PENCARIAN

KOLEKSI SKRIPSI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA

Langkah-langkah dalam penggunaan Inlislite3.

  1. Pastikan anda telah membuka portal OPAC Skripsi Perpustakaan Universitas Teknokrat Indonesia. (http://192.168.110.240/inlislite3/)
  2. Tulis kata kunci di kolom pencarian, kata kunci dapat berupa Subjek, Nama penulis, Judul buku ataupun Penerbit.
  3. Klik tombol pencarian yang berada disamping kolom kata kunci.
  4. Sistem akan melakukan pencarian sesuai dengan kata kunci yang anda tulis.
  5. Apabila sistem telah menemukan informasi koleksi yang anda butuhkan maka System menginformasikan kelayar komputer penelusuran berisikan jumlah buku yang diinginkan dan jangka waktu pencarian.
  6. Untuk mengetahui informasi lanjutan mengenai posisi letak buku dan status buku, anda dapat mengklik tombol “ Detail Cantuman”
  7. Sistem akan memberikan informasi secara detail mengenai koleksi buku yang anda inginkan
  8. Informasi detail mengenai koleksi yang anda butuhkan berupa: Nama pengarang, Subjek, No Klasifikasi, Edisi dan Informasi ketersediaan.